Kepribadian Pendidik Muslim dalam Perspektif Filsafat Pendidikan Islam
DOI:
https://doi.org/10.37985/jer.v4i4.713Keywords:
Kepribadian, Pendidik MuslimAbstract
Pendidik berkarakter sangatlah penting. Dalam pembelajaran peranan utamanya adalah pendidik. Proses pendidikan mempengaruhi hasil pendidikan. Kepribadian akan menjadi teladan, cerminan bagi peserta didik. Berkarakter baik akan mempermudah mendidik dan mengajar karena dialah dahulu memberi contoh dan mengamalkan kebaikan tersebut. Bahkan anak sebagai peniru dapat meniru dan memaknai apa yang disampaikan dengan lebih cermat. Kepribadian pendidik khususnya pendidik muslim mempunyai peranan dalam membentuk kepribadian anak, mempersiapkan dan mengembangkan sumber daya manusia, serta kesejahteraan masyarakat, kemajuan negara dan bangsa. Dari pembahasan di atas muncul beberapa rumusan permasalahan yaitu siapa pendidik, apa kedudukan pendidik dan bagaimana karakter pendidik muslim. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kepribadian pendidik muslim dengan melihat pandangan dari filsafat pendidikan Islam dan untuk mengetahui sisi baik pendidik muslim bagi perkembagan dan mutu pendidikan Islam. Metode penelitian yang digunakan adalah kepustakaan, dengan mempelajari berbagai referensi dan hasil-hasil penelitian serupa sebelumnya untuk memperoleh landasan teori mengenai permasalahan yang akan diamati. Hasil observasi menunjukkan bahwa pendidik dapat menerapkan sifat-sifat Allah SWT yang berhubungan dengan pendidik dan dapat mengambil pelajaran dari hukum alam sunatullah dan diantara sifat-sifat Allah pada Asmaul Husna. Dan pada akhirnya menjadi seorang pendidik itu tidaklah hanya belajar dan mengajar saja. Pendidik juga harus menjadi pribadi yang sesuai dengan yang termaktub dalam petunjuk Islam, khususnya Kitabullah Al-Qur'an dan As-Sunnah
Downloads
References
Abu Bakar Muhammad Ibnu Ishak Ibnu Khuzaimah, Sahih Ibnu Khuzaimah. Beirut: AlMaktab Al-Islami
Abu Hamid al-Ghazali, Ihya 'ulumuddin.Mesir: Darul Ghad al-Jadid, 2005
Abu Hamid al-Ghazali, Ayyuhal Walad, cet.4. Beirut : Darul Basya'ir al-Islamiyah, 2010
Depdiknas, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2008
Eka SB, BT dan Baidlawie, MH Pendidik dalam perspektif Pendidikan Islam . ALIKHTIIBAR (Jurnal Ilmu Pendidikan), 2018.5(2)
Fitriyani, Yani dkk. Motivasi siswa dalam pembelajaran daring di masa pandemi Covid-19. Jawa Barat: Universitas Pendidikan Indonesia. 2021
Hadi Podo, Joseph J Sullivan, Kamus Komprehensif Indonesia Inggris, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2000
Hasan Asari, Kota Pemikiran Islam Klasik, Gagasan Pendidikan Abu Hamid AlGhazali. Medan: IAIN PRESS, 2012
Hasan bin Ali bin Hasan al-Hajjaji, Al-Fikru al-Tarbawiy 'inda Ibnu al-Qoyyim. Riyadh: Dar Hafizh, 1408 H/ 1988 M
Imam Musbikin, Guru Besar, Jogjakarta: Buku Biru, 2010
Mohd. Athiyah Al-Abrasy. Prinsip pendidikan Islam. Ibukota Jakarta. Bulan Bintang. 1969
Muhaimin, M. Strategi belajar mengajar dan penerapannya dalam pembelajaran PAI. Surabaya: Citra Media. 1996
Ngainun Naim, Menjadi guru inspiratif untuk memberdayakan dan mengubah gaya hidup siswa, Yogyakarta: Perpustakaan Siswa, 2011
Radinal Mukhtar Harahap, Mengelola pembentukan karakter muslim dalam perspektif filsafat pendidikan Islam, Jurnal Pendidikan dan Manajemen Islam, Vol .6, No.2. 2017
Sarah Lailatil Fadla. Model manajemen kepala sekolah bertujuan untuk meningkatkan kapasitas pribadi guru. Jurnal informasi Managemen dan Strategi keagamaan : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKAMAS, 2 (1), 2022
Usman Effendi, Psikologi Konsumen, Jakarta: Rajawali Persada, 2016
Yadi Purwanto, Mengintegrasikan Psikologi Kepribadian Perspektif Nafsiyah dan Aqliyah pada Psikologi Islam (Surakarta: Refika Aditama: 2007)
Downloads
Published
Check index
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Maulidah Hasnah Anas, Salminawati Salminawati, Usiono Usiono

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal.Â
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).