Pengaruh Kualifikasi Akademik dan Kinerja Guru Terhadap Nilai Siswa

Authors

  • Susi Susanti Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Plakat Tinggi Kab. Musi Banyuasin, Indonesia
  • Happy Fitria Universitas PGRI Palembang, Indonesia
  • Yenny Puspita Universitas PGRI Palembang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.37985/joe.v1i2.13

Keywords:

Kualifikasi Akademik, Kinerja Guru, Nilai Siswa.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualifikasi akademik terhadap nilai siswa di Sekolah Dasar; pengaruh kinerja guru terhadap prestasi siswa di Sekolah Dasar; pengaruh antara kualifikasi akademik dan kinerja guru secara bersama-sama terhadap Nilai Siswa di Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Plakat Tinggi Kabupaten Musi Banyuasin. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Data dianalisis menggunakan rumus regresi linear berganda dengan menggunakan program SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh kualifikasi akademik terhadap nilai siswa; ada pengaruh kinerja guru terhadap nilai siswa; ada pengaruh kualifikasi akademik dan kinerja guru terhadap nilai siswa. Kualifikasi akademik dan kinerja guru mampu mempengaruhi nilai siswa dengan kontribusi delapan puluh koma lima persen; sedangkan sisanya sembilan belas koma lima persen dipengaruhi oleh variabel yang lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah, A. (2020). Relationship the Work Culture and Training Programs Within Performance. International Journal of Progressive Sciences and Technologies (IJPSAT), 20(1).

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Badeni, B. (2019). Factors Affecting Teachers’ Stage of Concern on Evaluation System of Primary School Curriculum Innovation. International Journal Of Educational Review, 1(2), 1-11.

Barnawi., & Arifin, M. (2014). Kinerja Guru Profesional: Instrumen Pembinaan, Peningkatan dan Penilaian. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Daryanto. (2013). Inovasi Pembelajaran Efektif. Bandung: Yrma Widya.

Depdiknas. (2014). Permendikbud No. 146 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: Depdiknas.

Fitria, H., & Suminah, S. (2020). Role of Teachers in Digital Instructional Era. Journal of Social Work and Science Education, 1(1), 70-77.

Hamalik, O. (2013). Proses Belajar Mengajar. Jakarta : PT.Bumi Aksara.

Hamzah, S., Yussof, M. H. B., & Enriquez, A. A. (2020). Togetherness in the Diversity of the Pancasila Ideology Frame. Journal of Social Work and Science Education, 1(1), 8-12.

Hartiwi, H., Kozlova, A. Y., & Masitoh, F. (2020). The Effect of Certified Teachers and Principal Leadership toward Teachers’ Performance. International Journal of Educational Review, 2(1), 70-88.

Handayani, A. (2015). Pengaruh Pendekatan Science, Environment, Technology and Society (SETS) Melalui Kerja Kelompok Berbasis Lingkungan Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD N 9 Sesetan, Denpasar. Elementary School of Education, 2 (1).

Komalasari, K., Arafat, Y., & Mulyadi, M. (2020). Principal’s Management Competencies in Improving the Quality of Education. Journal of Social Work and Science Education, 1(2), 181-193.

Listiningrum, H. D., Wisetsri, W., & Boussanlegue, T. C. H. A. B. L. E. (2020). Principal’s Entrepreneurship Competence in Improving Teacher’s Entrepreneurial Skill in High Schools. Journal of Social Work and Science Education, 1(1), 87-95.

Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Permenpan dan RB) Nomor 16 tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya Bab V Pasal 11.

Muhadjir, N. (2000). Metode Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Rake Sarasin.

Murkatik, K., Harapan, E., & Wardiah, D. (2020). The Influence of Professional and Pedagogic Competence on Teacher’s Performance. Journal of Social Work and Science Education, 1(1), 58-69.

Mulyasa, E. (2009). Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Riduwan. (2011). Belajar Mudah Penelitian untuk Guru-Karyawan dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabeta.

Riyanto, R., Aryulina, D., & Suwarsono, S. (2019). Identification of Students Knowledge on Local Games As a Basis to Develop Elementary School Science Textbook. International Journal Of Educational Review, 1(2), 12-18.

Supardi. (2013). Kinerja Guru. Jakarta: Rajawali Pers.

Suprihatiningrum, J. (2012). Guru Profesional Pedoman Kinerja, Kualifikasi dan Kompetensi Guru. Yogyakarta: Ar-Ruz Media.

Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen Pasal 7.

Wachidi, W., Rodgers, A., & Tumanov, D. Y. (2020). Professional competence understanding level of elementary school in implementing curriculum 2013. International Journal of Educational Review, 2(1), 99-105.

Widoyoko, E.P. (2013). Evaluasi Program Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Downloads

Published

2020-10-30

How to Cite

Susanti, S., Fitria, H., & Puspita, Y. (2020). Pengaruh Kualifikasi Akademik dan Kinerja Guru Terhadap Nilai Siswa. Journal of Education Research, 1(2), 139–145. https://doi.org/10.37985/joe.v1i2.13

Issue

Section

Articles

Citation Check

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>