Pengaruh Penerapan Relaksasi Progresif dalam Mengatasi Stres Akademik Siswa di SMKS
DOI:
https://doi.org/10.37985/jer.v5i3.1128Keywords:
Relaksasi Progresif, Stres Akademik, Konseling KelompokAbstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh tingginya tingkat stres akademik yang dialami siswa kelas XII di SMKS Yuppentek lima Curug Tangerang akibat berbagai faktor serta keterbatasan layanan bimbingan dan konseling. Untuk mengatasi masalah ini, layanan konseling kelompok dengan teknik relaksasi progresif dipilih sebagai metode intervensi. Penelitian ini menggunakan metode pra-eksperimental dengan desain satu kelompok yang diuji sebelum dan sesudah perlakuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa teknik relaksasi progresif berpengaruh dalam mengatasi stres akademik siswa. Berdasarkan uji hipotesis menunjukkan bahwa hasil menunjukkan bahwa teknik relaksasi progresif berpengaruh dalam mengatasi stres akademik siswa.
Downloads
References
Dwitama, Tinutur Restu. (2021). Efektivitas Teknik Relaksasi Otot Untuk Membantu Siswa Mengurangi Stres Belajar Pada Siswa Kelas XI di SMA 1 Sewon. Jurnal Riset Mahasiswa Bimbingan dan Konseling. Vol. 7, No. 1.
Fayzun, F., & Cahyanti, L. (2019). Terapi relaksasi otot progresif untuk menurunkan tingkat stres pada mahiswa tingkat akhir Keperawatan Krida Husada Kudus. Jurnal Profesi Keperawatan, 6(2), 121–133.
Ghozali, Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Indriani, T (2021). Gambaran Stres Akademik Saat Pembelajaran Jarak Jauh (Pjj) Pada Siswa Di Smk Negeri 1 Godean Tahun Pelajaran 2020/2021. Ristekdik: Jurnal Bimbingan dan Konseling, scholar.archive.org.
Kasiram, Mohammad. (2008). Metode Penelitian Kuantitatif-Kualitatif. Malang: UIN Malang Press.
Konadi, H., Mudjiran., & Yeni, K. (2017). Efektivitas Pendekatan Rational Emotive Behavior Therapy Melalui Bimbingan Kelompok Untuk Mengatasi Stres Akademik Siswa. Konselor. Vol, 6. No, 4. Hal 120-131.
Latipun. (2015). Psikologi Konseling. Malang: UMM PRESS.
Rahmawati, W.K. (2017). Efektivitas Teknik Restrukturisasi Kognitif untuk Menangani Stres Akademik Siswa. Jurnal Konseling Indonesia. Volume 1, Nomor 1.
Resti, I. B. (2014). Teknik relaksasi otot progfresif untuk mengurangi stres pada penderita asma. Jurnal Ilmiah Psikologi Terapan, 2(1), 1–20.
Robotham, D. (2008). Stres Among Higher Education Students: Towards a Research Agenda. Springer Science Business Media B.V., 26 (3) 735-746.
Safiany, A., & Maryatmi, A. S. (2018). Hubungan Self Efficacy dan Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Stres Akademik pada Siswa-Siswi Kelas XI pada SMA Negeri 4 Jakarta Pusat. IKRAITH-Humanira: Jurnal Sosial Dan Humaniora, 2(3), 87–95.
Singgih, Santoso. (2016). Panduan Lengkap SPSS Versi 23. Jakarta: Elekmedia Computindo.
Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Tibr, T. U. (2021). Gambaran Stres Akademik Siswa SMK Sahid Jakarta pada Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) Pendidikan Agama Islam (PAI) di Pandemi Covid-19 (Bachelor's thesis, Jakarta: FITK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.
Tori Rihiantoro, Ririn Sri Handayani, Niluh Made Wahyuningrat & Suratminah. (2018). Pengaruh Teknik Relaksasi Otot Progresif Terhadap Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi. Jurnal Ilmiah Keperawatan Sai Betik. Volume 14, Nomor 2. hal. 129 – 135.
Zulis Noor Rafik Rustam, Suhermi & Rizqy Iftitah Alam. (2020). Relaksasi Otot Progresif Berpengaruh Menurunkan Stres Pada Mahasiswa Tingkat Akhir DiProgram Studi Ilmu Keperawatan Universitas Muslim Indonesia. Window of Nursing Journal, Vol.01No.02: 123 -132
Downloads
Published
Check index
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Okta Savira, Evi Afiati, Rahmawati Rahmawati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal.Â
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).