Implementasi dan Dampak Program Sekolah Ramah Anak di Madrasah Tsanawiyah

Authors

  • Fajar Mustika Violeta Pendidikan Agama Islam, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, Indonesia
  • Zulkipli Lessy Interdisciplinary Islamic Studies (IIS), Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.37985/jer.v5i2.1039

Keywords:

Implementasi, Dampak Kebijakan, Sekolah Ramah Anak

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah; mendeskripsikan implementasi, kebijakan, dan dampak dari program Sekolah Ramah Anak ata SRA. Jenis penelitian menggunakan metode deskriptif kualitatif. Peneliti memilih informan yang berperan dalam terwujudnya SRA di Madrasah Tsanawiyah Negeri atau MTsN Samarinda. Adapun teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Setelah data terkumpul kemudian peneliti analisis menggunakan Miles, Huberman dan Saldana. Hasil temuan implementasi program SRA di MTsN Samarinda telah berjalan dengan baik, hal ini dapat dibuktikan dengan berbagai upaya yang telah dilakukan oleh pihak terkait melalui pemenuhan indikator SRA yakni: adanya kebijakan SRA, pendidik dan tenaga kependidikan terlatih konvensi hak anak, proses pembelajaran, sarana dan prasarana, partisipasi anak, dan partisipasi orangtua/wali, alumni, organisasi kemasyarakatan, dan dunia usaha. Selain itu, terdapat dampak positif dari pelaksanaan program SRA yakni, dapat meningkatkan prestasi peserta didik, membentuk karakter peserta didik, memberi pengetahuan tentang responsif gender, dan mampu memberikan kenyamanan, dan keamanan bagi peserta didik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amrullah, M., & Hikmah, K. (2019). Pendidikan Ramah Anak dalam Standar Nasional Pendidikan Indonesia. Pedagogia : Jurnal Pendidikan, 8(1), 1–7. https://doi.org/10.21070/pedagogia.v8i1.1883

Anavia, T. (2021). Manajemen sekolah ramah anak di sekolah dasar negeri 47 telanaipura kota jambi skripsi. Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.

Borualogo, I. S., & Casas, F. (2019). Adaptation and Validation of The Children’s Worlds Subjective Well-Being Scale (CW-SWBS) in Indonesia. Jurnal Psikologi, 46(2), 102–116. https://doi.org/10.22146/jpsi.38995

Cresswell, J. W. (2017). Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Pustaka Belajar.

Dewi, I. K. (2022). Menuju Samarinda Kota Layak Anak, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2PA) Kota Samarinda Lakukan Deklarasi Sekolah. https://dp2pa.samarindakota.go.id/berita/berita-lokal/pemantapan-samarinda-menyongsong-kota-layak-anak-2024

Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Samarinda. (2023). Indikator Program Sekolah Ramah Anak.

Dion. (2022). Kantor Kemenag Gresik Inisiasi Sekolah Ramah Anak Bersama Dinas KBPP dan PA. Kementerian Agama Kabupaten Gresik. https://gresik.kemenag.go.id/berita-terkini?page=Kantor Kemenag Gresik Inisiasi Sekolah Ramah Anak Bersama Dinas KBPP dan PA

Fahmi, A. (2021). Implementasi Program Sekolah Ramah Anak dalam Proses Pembelajaran. Jurnal Visionary : Penelitian Dan Pengembangan Dibidang Administrasi Pendidikan, 6(1), 33. https://doi.org/10.33394/vis.v6i1.4086

Fitriya, S., Hidayat, R., & Rizki, M. F. (2021). Implementasi Kota Layak Anak Melalui Program Sekolah Ramah Anak (SRA) di Kota Bekasi. Jurnal Kajian Ilmiah, 21(4), 377–390. https://doi.org/10.31599/jki.v21i4.760

Hajaroh, M., Purwastuti, L. A., Rukiyati, & Saptono, B. (2021). Difusi Model Perumusan Kebijakan Sekolah Ramah Anak di Tingkat Satuan Pendidikan. Jurnal Kependidikan, 5(1), 14–30.

Jannah, R. U., Ahdi, M. W., & Lilawati, E. (2022). Pengaruh Program Sekolah Ramah Anak terhadap Moralitas Peserta Didik Kelas XI di MAN 9 Jombang. JoEMS (Journal of Education and Management Studies), 5(1), 42–46. https://doi.org/10.32764/joems.v5i1.655

John W Creswell. (2013). Research Design, Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed (A. Fawaid (ed.); Tiga). Pustaka Belajar.

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia. (2012). Buku Saku : Pengembangan Kabupaten/Kota Layak Anak (KLA).

Mulya, D. A. (2019). Analisis Dampak Implementasi Program Sekolah Ramah Anak di SDN 47/IV Kota Jambi. https://repository.unja.ac.id/7760/%0Ahttps://repository.unja.ac.id/7760/1/BAB I DAN V.pdf

Nana Syaodih Sukmadinata. (2008). Metodologi Penelitian Pendidikan. Remaja Rosdakarya.

Nurusshobah, S. F. (2019). Konvensi Hak Anak dan Implementasinya di Indonesia. BIYAN: Jurnal Ilmiah Kebijakan Dan Pelayanan Pekerjaan Sosial, 1(2), 118–140.

Pasha, D. A., Alqadri, B., Dahlan, & Mustari, M. (2022). Pelaksanaan Program Sekolah Ramah Anak di SMPN 1 Gunungsari. Jurnal Manajemen Dan Ilmu Pendidikan, 4(2), 232–259.

Rakyat, D. P. (2002). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak.

Rangkuti, S. R., & Maksum, I. R. (2019). Implementasi Kebijakan Sekolah Ramah Anak dalam Mewujudkan Kota Layak Anak di Kota Depok. Publik (Jurnal Ilmu Administrasi), 8(1), 38. https://doi.org/10.31314/pjia.8.1.38-52.2019

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan: Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, R&D dan Penelitian Pendidikan. Alfabeta.

Suminar, T., Raharjo, T. J., Muarifuddin, M., Nanda Artyasta Dwi Pangestika, & Pamungkas, D. S. (2022). Pelatihan Model Pembelajaran Kontekstual Berbasis Life Skills untuk Mewujudkan Sekolah Ramah Anak. Journal of Community Empowerment, 2(1), 20–26. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/JCE/article/view/52281%0Ahttps://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/JCE/article/download/52281/21493

Supeni, S., Handini, O., & Hakim, L. Al. (2021). Analisis Kebijakan Model Pengembangan Sekolah Ramah Anak (SRA) pada Sekolah Dasar (SD) dalam Mengimplementasikan Pendidikan Karakter Berbasis Budaya Daerah untuk Mendukung Kota Layak Anak. In UNISRI Press.

Wati, E. K., Suyatno, & Widodo. (2021). Strategi Penerapan Program Sekolah Ramah Anak Di SD Negeri Kasihan Bantul. PEMBELAJAR: Jurnal Ilmu Pendidikan, Keguruan, Dan Pembelajaran, 5(1), 18. https://doi.org/10.26858/pembelajar.v5i1.15681

Wulandari, T., Nirwana, I., & Nurlinda, N. (2022). Partisipasi Orang Tua terhadap Pelaksanaan Program Sekolah Ramah Anak (SRA) di SD Ramah Anak Kabupaten Sleman. Harakat An-Nisa: Jurnal Studi Gender Dan Anak, 7(1), 9–14. https://doi.org/10.30631/71.9-14

Downloads

Published

2024-06-26

How to Cite

Violeta, F. M., & Lessy, Z. (2024). Implementasi dan Dampak Program Sekolah Ramah Anak di Madrasah Tsanawiyah . Journal of Education Research, 5(2), 2322–2331. https://doi.org/10.37985/jer.v5i2.1039

Issue

Section

Articles

Categories

Citation Check